RESEP MEMBUAT BOLA - BOLA NASI
BY Oneng Bawono
BY Oneng Bawono
BAHAN - BAHAN
- 1 mangkok nasi ( bisa jg pake nasi yg baru)
- 1/4 sdt lada putih
- 1/4 sdt garem
- 1/4sdt penyedap (masako/royco)
- 1 buah wortel ( di parut pk parutan keju)
- 1 btg daun bawang (iris tipis)
- 1 btg daun seledri (iris tipis)
- 1 siung bawang putih (cincang alus)
- 1 siung bawang merah (cincang alus, )
- Kalo ada keju bisa di tambah
BAHAN UNTUK BALURANNYA
- 2 sdm terigu
- Air masak secukupnya
- Tepung roti/panir
CARA MEMBUAT
- Bawang putih, bawang merah, garam, penyedap, wortel, daun bawang, daun seledri tumis sampe harum dan layu,
- Setelah itu campurkan ke nasi, aduk rata. Terigunya di campur kan dg air jangan kental jangan encer sedang aja
- Nasi yg sudah tercampur di bentuk bulat lalu balurkan ke terigu setelah itu balurkan ke tepung panir/roti nya,
- Lakukan sampe adonan abis, lalu diamkan sebentar di kulkas 10 menit aja, lalu goreng sampai kecoklatan, kalo sdh jadi bisa di makan pk cabe rawit, saos sambel,